Find Us On Social Media :

Ibu Hamil Bisa Mudik Aman dan Nyaman dengan Panduan Ini, Save Ya!

Persiapan dibutuhkan sebelum ibu hamil melakukan mudik lebaran.

2. Persiapkan kondisi fisik dan mental

Melakukan perjalanan mudik dalam kondisi hamil tentu bukanlah hal yang mudah.

Saat hamil, kondisi tubuh akan mudah lelah, begitu pun mental yang akan mudah tidak stabil.

Oleh karena itu, sebelum berangkat mudik sebaiknya ibu hamil beristirahat cukup dan mengonsumsi vitamin yang diperlukan.

Selain mempersiapkan kondisi fisik dan mental sang ibu, para suami pun harus memiliki kondisi fisik dan mental yang siap.

Dengan begitu, para suami akan selalu siap siaga melayani segala kebutuhan ibu hamil selama perjalanan mudik.

3. Hindari barang bawaan yang berat

Baca Juga: Siapa yang Suka Olahraga Jalan Kaki Setiap Hari Beruntung, 16 Manfaat Kesehatan Instan Ini Didapat

Dalam kondisi hamil atau tidak, sebaiknya lakukan tips yang satu ini.

Meminimalisasi barang bawaan tentu akan memudahkan siapapun, termasuk ibu hamil.

Hal ini pun berkaitan dengan kelangsungan kehamilan, dimana ibu hamil tidak diperbolehkan untuk membawa atau mengangkat barang berat.

Pasalnya, kegiatan tersebut dapat memengaruhi kondisi janin.