Find Us On Social Media :

Stroberi Jadi Biang Keladi Hepatitis A Merebak di AS dan Kanada

FDA melakukan invesitigasi dugaan penularan hepatitis A dari stroberi.

Tidak semua orang yang mengalami hepatitis A merasakan gejalanya. Tapi jika ya, maka gejala yang dirasakan adalah seperti berikut:

1. Kulit atau mata berwarna kuning

2. Tidak nafsu makan dan sakit perut

3. Demam

4. Urin berwarna gelap atau kotoran yang terlihat lebih pucat

5. Diare

6. Nyeri sendi

7. Lebih mudah merasa kelelahan

Baca Juga: 7 Jenis Hepatitis dan Pengobatannya, Ada yang Sembuh Sendiri Hingga Harus Cangkok Hati