Find Us On Social Media :

Jenis Makanan yang Perlu Dikonsumsi dan Dihindari Bagi Penderita Asam Urat, Ubah Pola Hidup Sehat

Makanan dengan purin tinggi menjadi salah satu pantangan penderita asam urat, ubah pola hidup sekarang.

 Menurunkan berat badan juga mampu mengurangi tekanan dalam sendi.

2. Mengonsumsi makanan dengan kandungan karbohidrat kompleks.

Untuk mewujudkan prinsip diet ini, setiap penderita asam urat diwajibkan untuk mengkonsumsi lebih banyak buah-buahan, sayuran, dan biji-bijian dengan karbohidrat kompleks.

Setiap penderitanya wajib menghindari makanan dan minuman dengan kadar fruktosa yang tinggi, bahkan perlu membatasi konsumsi jus buah dengan kadar manis alami yang terlalu tinggi.

3. Mengonsumsi air putih

Menjaga tingkat hidrasi tubuh adalah hal yang penting, dengan mengkonsumsi air putih yang cukup.

4. Mengurangi konsumsi lemak hewani

Penderita asam urat perlu mengurangi bahkan berhenti mengkonsumsi lemak hewani dalam olahan daging, serta olahan susu lainnya.

5. Meningkatkan konsumsi protein

Penderita asam urat perlu lebih mengkonsumsi protein, jika memang perlu mengkonsumsi protein hewani, daging yang dipilih tidak boleh yang mengandung lemak.

Mengkonsumsi susu diperbolehkan, namun penderita asam urat hanya boleh minum susu rendah lemak.

Baca Juga: 10 Obat Asam Urat Medis dan Alami Sering Digunakan Untuk Mengatasi Asam Urat