Find Us On Social Media :

Perlu Waspada, Kenali Gejala Hipertensi yang Mirip dengan Menopause

Gejala hipertensi yang mirip menopause di antaranya keringat mengucur dan rasa panas (hot flush).

Baca Juga: Hipertensi Pada Wanita Angkanya Juga Tinggi, Ada Hubungannya dengan Hormon

 Baca Juga: Ibu Wajib Tahu, Cara Cepat Menghilangkan Bekas Luka Jahitan Sesar

Peran penting gaya hidup dan pola makan sehat amat diperhitungkan untuk manajemen kesehatan menopause yang optimal dan pada wanita dengan PCOS, yang memiliki peningkatan risiko tekanan darah tinggi selama kehamilan dan diabetes tipe 2.

Sementara terapi hormon menopause diindikasikan untuk meringankan gejala seperti keringat malam dan muka memerah pada wanita di atas 45 tahun, penulis merekomendasikan penilaian faktor risiko kardiovaskular sebelum memulai.

Terapi tidak dianjurkan pada wanita dengan risiko kardiovaskular tinggi atau setelah stroke, serangan jantung, atau pembekuan darah.

Kolaborasi antara ahli jantung, ginekolog, dan ahli endokrin diperlukan untuk memberikan perawatan terbaik kepada pasien wanita, kata Profesor Maas.

"Wanita dapat membantu dokter mereka untuk deteksi dini dan mencegah masalah jantung serta membuat diagnosis lebih awal dengan menyebutkan masalah seperti pernah mengalami kehamilan yang rumit dan menopause dini dan seberapa jauh rajin memantau tekanan darah mereka sendiri," pungkas Profesor Maas. (*)

Baca Juga: 7 Pengobatan Rumahan Untuk Menghilangkam Kram Otot di Kaki dan Tangan

Baca Juga: Pancuran Air di Kamar Mandi Bisa Sebabkan Penyakit Infeksi Paru, Studi