Sehingga tak heran jika kondisi perut kembung pada ibu hamil menjadi hal yang sangat umum.
Cara Mengatasi Kembung Saat Hamil
Perut kembung sendiri bisa diobati dengan berbagai suplemen over the counter (OTC) seperti probiotik.
Namun jika kita merasa masih belum memerlukannya, maka bisa coba beberapa gaya hidup ini.
Seperti rutin minum, minimal delapan gelas per hari.
Makan perlahan, sedikit agar tidak membuat pencernaan bekerja dengan keras.
Rutin konsumsi buah segar, buah kering, hingga biji-bijian.
Lalu coba aktivitas fisik secara teratur yang.
Supaya Perut Tidak Kembung Saat Hamil
Ada beberapa pencegahan yang bisa dicoba, seperti hindari makan sebelum tidur, hindari makanan berlemak tinggi.
Lalu hindari makanan yang menyebabkan gas seperti kubis, kacang-kacangan, brokoli, kembang kol, hingga polong-polongan.
Selain itu bisa juga menghindari kafein dan apalagi minuman beralkohol.
Nah itu dia penyebab kembung saat hamil dan cara mengatasinya, selamat mencoba!(*)
Baca Juga: Alami Perut Buncit Seperti Berikut, Hati-hati Ciri Awal Penyakit Liver