Find Us On Social Media :

Meski Sedang Digempur Masalah, Inilah Tips Bahagia Agar Hidup Tetap Waras

Tips bahagia meskipun sedang menghadapi masalah.

3. Berolahraga

Kita tahu berolahraga baik untuk tubuh, tapi ini ternyata juga berdampak positif untuk mental.

Olahraga merilis hormon endorfin yang berefek pada suasana hati dan rutin melakukannya juga akan berdampak baik untuk meningkatkan rasa percaya diri.

Pilih olahraga yang menyenangkan dan nyaman dilakukan misalnya jalan kaki, menari di kamar, atau yoga.

4. Penuhi asupan cairan

Dehidrasi berefek buruk bagi suasana hati dan kemampuan kognitif, hasil riset.

Jadi jika ingin merasa bahagia, maka jangan lupa untuk memenuhi kebutuhan cairan harian.

5. Memaafkan

Dilansir dari Cigna, perasaan marah baik terhadap orang lain, diri sendiri, atau situasi yang terjadi dapat menjadi beban.

Saat sudah bisa melepaskan emosi negatif tersebut dengan cara memaafkan, perasaan bahagia jadi lebih mudah untuk didapatkan.

6. Beristirahat

Mendapatkan waktu istirahat yang cukup sangat penting agar lebih segar dan fokus.

Tidur pun juga berpengaruh terhadap suasana hati. Jika sering kurang tidur, maka emosi yang dirasakan cenderung negatif.

7. Berjemur

Tips bahagia yang terakhir bisa dilakukan dengan berjemur. Paparan sinar matahari, ternyata dapat memperbaiki mood.

Namun jangan lupa, saat akan berjemur atau beraktivitas di bawah sinar matahari, gunakan tabir surya untuk melindungi kesehatan kulit. (*)

Baca Juga: Kerap Jadi Bahan Bullying, Begini Risiko pada Kesehatan Mental