Find Us On Social Media :

Jangan Konsumsi Berlebihan, 7 Minuman Ini Mengandung Kadar Gula Tinggi

Minuman yang mengandung kadar gula tinggi

7. Minuman jus kemasan

Meskipun jus buah mengandung nutrisi penting, jus kemasan sering mengandung gula tambahan yang tinggi untuk meningkatkan rasanya.

Lebih baik mengonsumsi jus buah segar yang tidak ditambahkan gula tambahan.

Tips untuk mengurangi konsumsi gula dalam minuman

Jika terbiasa konsumsi minuman dengan gula tinggi, Anda bisa lakukan beberapa tips berikut untuk menguranginya.

- Pilih minuman yang rendah atau bebas gula tambahan.

- Minum air putih sebagai minuman utama sehari-hari.

- Hindari minuman bersoda dan minuman manis lainnya.

- Periksa label nutrisi untuk memeriksa jumlah gula dalam minuman yang dikonsumsi.

- Gunakan pemanis alami seperti stevia atau madu untuk menambahkan rasa manis pada minuman.

Nah, itu dia beberapa minuman dengan kadar gula yang tinggi.

Dengan menyadari bahaya minuman dengan kadar gula tinggi dan mengambil langkah-langkah untuk mengurangi konsumsinya, Anda dapat meningkatkan kesehatan dan kualitas hidup kita secara keseluruhan.

Yuk, praktikkan sedari dini! (*)

Baca Juga: Teh Hitam, Minuman Sehat yang Mudah Dibuat untuk Menurunkan Kolesterol