Namun, Institut of Medicine’s Food and Nutrition Board merekomendasikan bahwa wanita sebenarnya memerlukan 2,6 liter air setiap hari dan pria memerlukan sekitar 3,7 liter setiap hari.
Manfaat air putih memang sangat banyak bagi juga bagi tubuh salah satunya bagi kesehatan kulit, karena air putih berfungsi untuk menghidrasi kulit agar tidak cepat kering dan tetap kencang.
Baca Juga : Simak 5 Khasiat Minyak Calendula Untuk Mengatasi Masalah Kulit
Selain memerhatikan asupan nutrisinya, Ira Koesno juga aktif berolahraga demi menjaga tampilannya.
Olahraga yang dia suka adalah pilates yang dapat membetuk tubuh agar tetap ramping dan sehat.
Kunci utama pilates adalah menguatkan otot tubuh mulai dari otot dada bawah, perut, punggung, hingga otot di sekitar panggul.
Baca Juga : Cukup Di rumah, Lakukan 5 Perawatan Kecantikan dengan Kayu Manis
Oleh karena itu, otot yang terbentuk dapat memperbaiki postur tubuh kita.
Bagaimana? Masih penasaran dengan rahasia awet muda Ira Koesno?
Bisa diterapkan setiap hari, bukan?
Source | : | WebMD,Mayo Clinic |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar