Untuk itu ada beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mendeteksi skoliosis pada tulang belakang anak, yaitu dengan melakukan hal-hal seperti :
Baca Juga: Mengidap Skoliosis dan Luka Jahitannya Terlihat Saat Menikah, Begini Kisah Pilu Putri Eugenie
mengecek apakah bahu asimetris atau tidak, melihat tonjolan tulang bahu, serta memeriksa ada atau tidaknya lengkungan yang terlihat pada tulang pinggang dan pinggul.
Jika skoliosis sudah semakin parah, makan akan memunculkan gejala lainnya seperti mudah merasa pegal atau merasakan sakit pada punggung pundak.
Pada dasarnya, skoliosis tidak berbahaya, tetapi bisa menyebabkan kecacatan bahkan kematian jika gejalanya hanya dibiarkan tanpa ditangani dengan tepat.
Source | : | Kompas.com,Mayo Clinic |
Penulis | : | Arshinta Eka Putri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar