GridHEALTH.id - Bayi memang belum bisa bicara. Komunikasinya hanyalah tangisan.
Tapi orangtua harus tahu, ada satu komunikasi bayi yang acap kali dianggap angin lalu oleh orangyua, yaitu non verbal.
BACA JUGA: Berita Kesehatan Demam: Jangan Sampai Terkecoh, Ini Tanda Bayi Terkena Gejala Demam Berdarah
Komunikasi ini tidak menggunakan suara, tapi menggunakan gerak gerik tubuhnya.
Salah satu contohnya adalah menggaruk. Bisa jadi itu sebuah lomunikasi yang diberikan kepada orangtua yang mengatakan "Saya sakit di bagian ini" atau "Saya gatal dibagian ini."
Pengalaman orangtua berikut ini penting menjadi pelajaran berharga bagi kita.
BACA JUGA: Berantas Stunting: Diare Terus Menerus pada Bayi Dapat Turunkan Skor IQ dan Tinggi Badan
Keduanya, kerap mengabaikan komunikasi non verbal bayinya yang berusia 7 bulan.
Hingga akhirnya kedua orangtua tersebut merasa bersalah, sedih, dan takut, karena bayinya didiagnosis dokter mengalami otitis media.
Menurut pengakuannya, mereka berdua tidak tahu jika gerakan tangan yang selalu ditunjukan oleh anaknya, yaitu menggaruk bagian kepalanya, itu adalah sebuah keluhan atau komunikasi kepada kedua orangtuanya jika di kepalanya ada yang tidak beres.
BACA JUGA: Bahaya Merokok Saat Hamil dan Efeknya bagi Bayi yang Dikandungnya
Mungkin si bayi melakukan itu ingin menyampaikan pesan, "kepalaku yng ini sakit."
Orangtua dari bayi tersebut adalah Bao Ma, asal Tiongkok, membagikan kisah tentang bayinya, yang suka memegang kepalanya.
BACA JUGA: KLIK DI SINI, UNTUK MENGETAHUI BERITA DAN INFORMASI KESEHATAN BAYI
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar