Tanpa air, racun dalam tubuh akan menumpuk dan menyebabkan kerusakan serius pada tubuh kita.
National Health Service di Inggris menyebut bahwa de. hidrasi merupakan penyebab utama dari kerusakan ginjal dan batu ginjal.
2. Kebanyakan makan garam
Garam diperlukan untuk menambah cita rasa dalam masakan. Namun, berlebihan dalam mengonsumsi garam ternyata membahayakan ginjal.
Garam akan meningkatkan tekanan darah dan memberi tekanan berat pada ginjal. WHO menyarankan agar tidak mengonsumsi garam melebihi 5 gram per hari.
3. Suka menahan kencing
Buang air kecil adalah cara untuk membuang racun dari tubuh. Jika kita sering menunda kencing, jangan kaget jika nantinya akan terbentuk batu ginjal dan ini akan merembet ke kerusakan lainnya pada ginjal.
Baca Juga: Belanja Stok Kebutuhan Rumah Tangga, Ini Tips Hindari Covid-19
Baca Juga: Mati Gaya di Ranjang Karena Pil KB Tidak Benar, Justru Tambah Bergairah
4. Kurang tidur
Fungsi ginjal dipengaruhi oleh siklus tidur-bangun yang membantu mengoordinasikan kerja ginjal selama 24 jam. Oleh karena itu, biasakan untuk tidur minimal 6-8 jam per hari.
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar