Baca Juga: 7 Alasan Kenapa Buah Kurma Menyehatkan, Baik Dikonsumsi Setelah Puasa
Walupun makanan seperti ini enak, fastfood alias Makanan cepat saji yang dimasak dengan cara digoreng rupanya mengandung kadar minyak yang tinggi,
Kadar minyak yang tinggi itulah yang bisa menyebabkan makanan cepat saji sulit dicerna oleh tubuh.
Alhasil, bukan hanya bisa menyebabkan sembelit, tetapi juga bisa membuat tubuh lemas selama puasa karena asupan gizi yang tak berimbang saat sahur.
Melansir calories.info, produk makanan cepat saji cenderung sangat tinggi kalori.
Baca Juga: Usai 6 Minggu Terjebak di Rumah, Anak-Anak Spanyol Senang Diperbolehkan Keluar
Source | : | WebMD,GridHealth.ID,Calories.info |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar