GridHEALTH.id - Car free day (CFD) atau hari bebas kendaraan bermotor (HBKB) di DKI Jakarta kini telah dibuka kembali usai diberhentikan selama kurang lebih 3 bulan akibat pandemi virus corona.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sebelumnye menghentikan kegiatan olahraga bersama alias CFD guna mengurangi kemungkinan penyebaran virus corona yang makin pesat.
Namun, CFD yang diselenggarakan saat ini masih mewajibkan masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan dari Kementerian Kesehatan RI terkait pencegahan penyebaran Covid-19.
Tak hanya itu, Pemprov DKI Jakarta pun kini membuat aturan baru yang wajib di taati saat CFD selama pandemi ini.
Adapun aturannya yaitu:
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar