Melansir dari Nova.id, pada 2016 lalu, Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia, Asrorun Ni'am, membuat pernyataan mengejutkan terkait anak bungsu Reza Artamevia, Aaliyah Massaid.
Baca Juga: Studi: Kebiasaan Tidur Masyarakat Indonesia Bisa Sebabkan Sel Kanker Cepat Menyebar
Usai mengunjungi Angelina Sondakh di Rumah Tahanan Pondok Bambu, Jakarta Timur, Kamis, pada 15 Mei 2016 lau, Asrorun memperoleh informasi jika Aaliyah ternyata sering melihat sang bunda, Reza, mengonsumsi narkoba.
"Dia melihat itu, iya. Melihat ibunya menggunakan (narkoba)," tegas Asrorun saat berbincang dengan NOVA di kawasan Pondok Bambu, Jakarta Timur.
Asrorun merinci bagaimana sikap Aaliyah ketika melihat ibundanya mengonsumsi narkoba.
Baca Juga: Kasus Covid-19 di Indonesia Melonjak Drastis, WHO Ungkap Penyebabnya
Menurut Asrorun, saking seringnya Reza melakukan hal tersebut, Aaliyah jadi membiarkan sang bunda untuk berlaku demikian.
"Dia (Aaliyah Massaid) menjadi relatif permisif (mengizinkan atau membolehkan red)," kata Asrorun.
Source | : | Tribunnews.com,Nova.id,americanaddictioncenters.org |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar