GridHEALTH.id - Bagi penderita diabetes, mengontrol gula darah menjadi kewajiban yang tak boleh diabaikan.
Sebab salah perhitungan saja, komplikasi diabetes bisa terjadi akibat gula darah yang terlampau tinggi tidak terkontrol.
Seperti dikutip dari Mayo Clinic, gula darah dikatakan terlalu tinggi jika melebihi angka 200 mg/dL.
Ada banyak risiko yang bisa daja terjadi jika diabetes mengalami komplikasi mulai dari kelumpuhan, kecacatan, hingga kematian.
Karenanya penting begi mereka, para penderita diabetes untuk selalu mengontrol kadar gula darahnya agara tidak melebihi batas yang sudah ditentukan.
Selain mengonsumsi obat yang diresepkan dari dokter, tak ada salahnya juga kita mencoba berbagai bahan alami yang ternyata cukup efektif membantu mengontrol kadar gula darah.
Adapun bahan alami tersebut di antaranya;
1. Daun belimbing wuluh
Source | : | Mayo Clinic,Kontan.co.id |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar