Akankah kondisi inu merambah ke negara-negara lainnya?
Sementara kini Malaysia sudah terkena imbasnya.
Kasus harian Covid-19 di Malaysia sudah lebih dari 3000!
Sejatinya di sini para politisi dunia, para ahli dunia, sudah harus bahu membahu. Sebab jelas dan nyata, Covid-19 tidak bisa diperangi per wilayah, per negara.
Covid-19 harus dikeroyok. Semua begara bersatu membuat kebijakan perang dengan Covid-19, dan dijalankan secara kompak.
Baca Juga: Permintaan Vaksin Covid-19 India Ditolak Negara Kaya dan Produsen Vaksin, Masalah Bisnis Besar?
Bagaimana dengan inisiatif Berbagi Vaksin Global COVAX WHO membantu negara-negara miskin mengakses vaksin secara gratis,apakah berjalan?
Faktanya, negara miskin masih banyak yang belum memiliki vaksin Covid-19.
Sementara negara besar dan kaya, banyak yang berlebih stok vaksin Covid-19-nya.(*)
Baca Juga: Studi : Kandungan Molekul dalam Obat Asma Bisa Sembuhkan Covid-19
#berantasstunting
#HadapiCorona
#BijakGGL
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar