Deteksi dini sangat penting dalam pengobatan batu ginjal. Bersama dengan pengobatan atau saran dokter, kita juga dapat menerapkan 5 cara alami membersihkan batu ginjal ini;
1. #Jus lemon
Lemon adalah salah satu barang yang paling umum ditemukan di dapur. Menambahkan sedikit jus lemon ke dalam setiap gelas air sangat membantu melawan batu ginjal.
Lemon mengandung senyawa sitrat, yang mencegah pembentukan batu kalsium di dalam ginjal.
Selain itu, sitrat juga membantu memecah batu yang lebih kecil yang sudah ada di dalam ginjal. Hal ini menyebabkan batu keluar melalui urine.
2. #Cuka sari apel
Cuka sari apel juga mengandung asam sitrat yang membantu dalam melarutkan batu ginjal.
Baca Juga: Dosis Obat, Hanya 13% Dari Resep Antibiotik Rawat Jalan yang Tepat, Studi
Baca Juga: 3 Tips Cara Menyuntikkan Insulin dengan Benar Bagi Penyandang Diabetes
Produk ini juga dapat membantu membuat darah menjadi alkali dan meningkatkan kadar asam di perut. Oleh karena itu, mencegah pembentukan batu tambahan di dalam ginjal juga.
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar