2. Masker pepaya purifying
Kupas pepaya (220g), buang dan buang bijinya. Potong pepaya menjadi potongan-potongan, tempatkan dalam food processor dengan 2 sendok teh biji chia putih dan 1 sendok makan minyak kelapa cair.
Blender sampai halus, diamkan selama 5 menit atau sampai masker mengental.
Untuk menggunakan, oleskan setengah masker pada wajah dan leher yang bersih, biarkan selama 20 menit.
Bilas masker dengan air hangat, lalu keringkan wajah. Tempatkan sisa masker dalam wadah atau toples kecil. Masker bisa disimpan di lemari es hingga 3 hari untuk penggunaan berikut.
3. Masker vanilla untuk kulit sensitif
Hancurkan 1 pisang matang besar (230g) dalam mangkuk kecil dengan cangkir yoghurt kelapa kental (atau susu almond), sendok teh ekstrak vanila dan 1 sendok makan gula kastor (superfine).
Untuk menggunakan, oleskan setengah masker pada wajah dan leher yang bersih, biarkan selama 20 menit.
Baca Juga: Cara Mudah Kurangi Tumit Pecah-pecah yang Sering Ganggu Percaya Diri
Baca Juga: Penyakit Infeksi Paru-paru, Fakta Mengapa Wanita Lebih Jarang Terkena
Bilas masker dengan air hangat, lalu keringkan wajah. Tempatkan sisa masker dalam wadah atau toples kecil. Masker bisa disimpan di lemari es hingga 3 hari untuk penggunaan berikut. (*)
#berantasstunting #hadapicorona #bijakGGL
Source | : | fridaymagazine.ae |
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar