Melansir laman Kid's Health, beberapa ahli menyarankan untuk membiarkan bayi tanpa popok (diapers) selama beberapa jam.
Lakukan hal tersebut setiap hari untuk memberikan kesempatan pada kulit yang teriritasi untuk mengering.
Cobalah letakkan bayi di atas seprai tahan air atau perlak.
Cara ini paling ampuh untuk mengatasi ruam popok.
Selain perawatan pada bayi, pastikan orangtua yang merawat bayi harus rajin mencuci tangan agar ruam popok tidak semakin melebar. (*)
Baca Juga: Survei WHO, Banyak Tenaga Kesehatan Alami Stres Pascatrauma Usai Rawat Pasien Covid-19
View this post on Instagram
#hadapicorona #berantasstunting
Source | : | Mayo Clinic,Kid's Health |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar