GridHEALTH.id - Saat sedang flu, tubuh biasanya terasa lesu dan hanya ingin berbaring saja di tempat tidur.
Kondisi ini tentu membuat tidak nyaman, bahkan kegiatan pun bisa saja terganggu.
Untuk itu, kita sebaiknya langsung segera mengobatinya.
Banyak orang bergantung pada obat yang diresepkan dokter untuk mengatasi penyakit ini.
Padahal, ada beberapa solusi alami yang aman dan efektif yang juga bisa kita coba ketika terserang flu:
1. Air garam
Berkumur air garam dapat membantu menenangkan tenggorokan dan membersihkan lendir di dada.
Baca Juga: Gejala Penyakit Infeksi Flu, Ternyata Ini Bedanya Dengan Pilek
Source | : | kompas |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
Komentar