Nah, kulit di sekitar sendi yang terdampak itu, akan terlihat kemerahan dan kulitnya mengkilat.
5. Kaku saat bergerak
Sendi yang terdampak oleh asam urat, membuat orang yang mengalaminya akan kaku dan sulit untuk digerakan.
Itulah lima gejala asam urat yang dapat terlihat dari fisik penderitanya. (*)
Baca Juga: Termasuk Penyakit Kronis, Ini 8 Komplikasi Asam Urat, Dari Batu Ginjal Hingga Gangguan Mental
Source | : | NCBI,NHS Inform,Southern Cross |
Penulis | : | Nurul Faradila |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar