GridHEALTH.id - Shandy Aulia dihujat karena memberikan madu pada anaknya, berbahayakah?
Beberapa waktu lalu, artis Shandy Aulia posting video Youtube yang menghebohkan.
Bukan video kontennya yang buat heboh, tapi ada satu hal yang membuat perhatian publik langsung terfokus pada bagian itu.
Frame video tersebut adalah saat Shandy Aulia memberikan anaknya yang masih di bawah satu tahun, alias masih bayi, madu.
Keputusan Shandy untuk memberikan madu sebagai MPASI anak sontak menyita perhatian.
Pasalnya seperti kita tahu bayi berusia kurang dari 1 tahun memang tidak dianjurkan mengonsumsi madu.
Akhirnya karena tak mau memperpanjang situasi yang semakin ramai, Shandy Aulia memutuskan untuk menghapus bagian pemberian madu pada bayinya.
“Kiranya penjelasan saya ini dapat meluruskan semua pro dan kontra yang ada.
Saya berterima kasih kepada semua pihak yang peduli pada tayangan YouTube Chanel saya mengenai pemberian madu.
Untuk menghindari asumsi berkepanjangan dan rasa khawatir para ibu yang merasa tidak nyaman akan video tersebut, saya akan take out bagian pemberian madu tersebut,” tulis Shandy, seperti dikutip dari Hype.grid.id (26 Juli 2020).
Lalu, mengapakah madu cukup berbahaya untuk anak di bawah satu tahun?
Baca Juga: Coba 8 Cara Menghilangkan Bekas Luka Bakar Anti Ribet dan Aman
Source | : | theasianparent.com,Gridhealth,Alodokter.com |
Penulis | : | Magdalena Puspa |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar