
Kini Ibu Hamil Wajib Lakukan Skrining Hepatitis B Saat Pemeriksaan Kandungan
2 Tahun yang lalu - Siap-siap, ibu hamil akan diwajibkan lakukan skrining hepatitis B pada saat pemeriksaan kandungan untuk menurunkan risiko penularan pada bayi.

Komitmen Pemerintah di Hari Hepatitis Sedunia, Memudahkan Akses Pengobatan
2 Tahun yang lalu - Peringati Hari Hepatitis Sedunia tahun 2022, pemerintah berkomitmen memudahkan akses layanan pengobatan hepatitis dalam menekan kasus hepatitis.

Penelitian Terbaru: Hepatitis Akut Misterius pada Anak Disebabkan oleh Adenovirus dan Pembantu Adenovirus, AAV2
2 Tahun yang lalu - Penelitian terbaru Inggris menyebut ada dua jenis virus umum yang mungkin menyebabkan hepatitis akut misterius pada anak, adenovirus dan AAV2.

Beda Hepatitis A, B, C, D, E, Hingga Hepatitis Akut Misterius
2 Tahun yang lalu - Dari sekian banyak jenis hepatitis, inilah masing-masing perbedaan dan persamaan hepatitis, serta cara mencegahnya.

Tingkat Kesembuhan Hepatitis Pada Bayi Rendah, Periksa Sejak Dini Untuk Menghindarinya
2 Tahun yang lalu - Tingkat kesembuhan hepatitis pada bayi begitu rendah, maka wajib untuk ibu hamil dan bayi memeriksakan segera agar cegah risiko penularan.

Interferon, Kandungan Obat Antivirus yang Dianggap Efektif Untuk Pengobatan Hepatitis
2 Tahun yang lalu - Interferon adalah salah satu kandungan obat anti virus yang dipercaya efektif untuk mengobati penyakit hepatitis.

7 Teknik Akupuntur TCM untuk Mengobati Hepatitis B Tanpa Obat Kimia
2 Tahun yang lalu - Beginilah cara kerja TCM dalam mengobati hepatitis B, salah satunya dengan berbagai teknik akupuntur.

Begini Cara Mencuci Buah dan Sayur Agar Terhindar Dari Hepatitis
2 Tahun yang lalu - Ini día cara mencuci buah dan sayur yang baik dan benar sebagai salah satu pencegahan agar terhindar dari berbagai jenis penyakit hepatitis.

4 Simpulan Awal Penyebab Sebenarnya Hepatitis Akut Misterius Pada Anak, Benarkah dari Adenovirus?
2 Tahun yang lalu - Organisasi kesehatan dunia masih terus mencari tahu penyebab sebenarnya kasus hepatitis akut misterius pada anak, inilah 4 simpulan awalnya.

Dengan Ilmu Mengahadapi Hepatitis Akut Misterius Tak Seseram Pemberitaan
2 Tahun yang lalu - Hepatitis akut misterisu memangmenyeramkan. Tapi jika tahu ilmu cara menghadapinya berikut ini, tidak seseram seperti yang banyak diberitakan.

Kasus Hepatitis Akut Misterius Baru, Ada 9 Orang di Jakarta Barat
2 Tahun yang lalu - Tingkatkan kewaspadaan. 9 orang di Jakarta barat diduga mengalami penyakit hepatitis akut misterius. Ini gejalanya.

Stroberi Jadi Biang Keladi Hepatitis A Merebak di AS dan Kanada
2 Tahun yang lalu - Terdapat 17 kasus hepatitis A di Amerika Serikat dan 10 di Kanada. Mengonsumsi buah stroberi yang terkontaminasi, diduga jadi penyebabnya.

WHO Laporkan 650 Anak di Dunia Terkena Hepatitis Akut, Puluhan Pasien Butuh Cangkok Hati
2 Tahun yang lalu - Sejak terdeteksi pada awal April, Organisasi Kesehatan Dunia sudah menerima laporan hepatitis akut yang dialami anak-anak, dari 33 negara.

Budaya Bebenah Bisa Cegah Hepatitis Akut Misterius, Disampaikan Dr. dr. Retno Asti Werdhani, M.Epid
2 Tahun yang lalu - Menurut dosen Departemen Ilmu Kedokteran Komunitas FKUI, Dr. dr. Retno Asti Werdhani, M.Epid., budaya bebenah bisa cegah hepatitis akut.

Lebih Banyak Anak Terserang Virus Hepatitis 'Misterius' Akut, Daya Tahan Tubuh Masih Lemah Ikut Jadi Pencetus
2 Tahun yang lalu - Daya tahan tubuh masih lemah dan gangguan kekebalan memperkuat bukti mengapa lebih banyak anak terserang virus hepatitis 'misterius' akut.

Wamenkes: Ada 4 Penyebab Infeksi Hepatitis Akut, Sindrom SARS-CoV-2 hingga Fenomena One Health
2 Tahun yang lalu - Ada 4 kemungkinan penyebab hepatitis akut yang sekarang dalam penyelidikan. Kemenkes pun tengah bertindak untuk melakukan pencegahan dan penelitian.

CDC Ungkap Bukti Baru, Benarkah Hepatitis Akut Dipicu Oleh Adenovirus?
2 Tahun yang lalu - Wakil direktur CDC mengatakan bahwa setengah anak yang terkena hepatitis akut terinfeksi adenovirus-41. Penelitian hingga saat ini masih dilakukan.

Waspada, Ada Risiko Reinfeksi Pada Anak yang Sembuh Hepatitis Akut
2 Tahun yang lalu - Kementerian Kesehatan menyebutkan, bahwa anak yang sudah dinyatakan sembuh masih ada risiko terinfeksi ulang.