Find Us On Social Media :

Sate Kambing Bukan Penyebab Darah Tinggi, 5 Makanan Ini Biang Keladinya, Salah Satunya Acar

Bukan sate kambing yang menjadi biang keladi darah tinggi, tapi acar.

GridHEALTH.id - Darah tinggi alias hipertensi adalah penyakit yang termasuk dalam kategori the silent killer.

Karenanya darah tinggi sangat berbahaya bagi keselamatan manusia.

Jadi baiknya sebisa mungkin hindari menjadi penyintas darah tinggi.

Baca Juga: 8 Pernyataan Kontroversial Pejabat Indonesia Tentang Covid-19, Mulai Jokowi Hingga Para Menterinya

Sebab jika sudah sekali mengalami darah tinggi, maka kondisi itu tida bisa disembuhan.

Untuk menggindari darah tinggi dan mengontrol tensi darah supaya tidak tinggi, makanan adalah satu hal yang harus diperhatikan.

Nah, selama ini kita tahunya jika sate kambing adalah biang keladi penyebab darah tinggi dan membuat tensi darah tak terkendali menjadi tinggi.

Padahal itu tidak tepat. Tidak ada hubungannya antara sate kambing dan darah tinggi.

Baca Juga: Banyak Cerita Kandidat Vaksin Gagal, Ahli Virus UGM ; 'Vaksin Covid-19 Bukan Satu-satunya Cara Menghentikan Pandemi'

Hal itu pun ditegaskan oleh dokter Spesialis Gizi Klinik, dr Johanes Chandrawinata, SpGK, melansir nakita.id (3 September 2020), mengatakan "datangnya penyakit darah tinggi saat mengonsumsi daging kambing hanyalah mitos."

Dokter Johanes mengatakan, makan sate kambing cukup sehat.

Selama dagingnya saja yang dikonsumsi, tidak dibarengi jeroan, babat, otak, dan usus.

Malah menurutnya, teman makan sate kambing lah yang menjadi biang keladi darah tinggi. 

Seperti, minuman teh manis kemasan, gorengan, minyak, juga acar.

Baca Juga: Tak Perlu Cat Rambut, 4 Bahan Alami Ini Ampuh Hilangkan Uban dalam Sekejap dan Kembalikan Warna Rambut