Find Us On Social Media :

Manfaat Mengunyah Biji Labu, Melawan Diabetes Hingga Radang Sendi

Manfaat mengunyah biji labu sebagai camilan sehat sangat banyak, di antaranya melawan diabetes.

2. Membantu menurunkan berat badan

Biji labu adalah sumber protein yang bagus, yang membantu kita mengatasi rasa lapar.

Juga mengandung zat besi, yang membantu kita mempertahankan tingkat energi yang tinggi dan menjaga keinginan untuk makan makanan manis.

3. Meningkatkan kesehatan pencernaan

Biji  labu memberikan efek diuretik (meningkatkan buang air kecil) pada tubuh  sehingga mengurangi ketidaknyamanan kandung kemih.

Mereka juga mengandung asam amino yang bertindak sebagai agen anti-bakteri menghilangkan cacingan.

4. Membantu mengendalikan diabetes

Biji labu membantu untuk mengontrol kadar gula darah. Mereka mengatur produksi insulin dan mengendalikan diabetes.

Baca Juga: 7 Penyebab Kolesterol Tinggi Tanpa Disadari yang Perlu Diwaspadai

Baca Juga: Penyakit Infeksi Pencernaan, Ini 5 Tips Mengatasi Diare Pada Anak

5. Mencegah depresi terutama pada wanita

Biji labu bisa membantu mencegah depresi yang disebabkan oleh ketidakseimbangan hormon.