Find Us On Social Media :

Penyebab Luka Diabetes Sulit Sembuh, Tidak Melulu Karena Kadar Gula Dalam Darah Tinggi

Luka kaki diabetes sulit sembuh.

Ini dapat menyebabkan mereka tetap terbuka dan tidak sembuh selama berbulan-bulan, meningkatkan risiko:

- Infeksi jamur

- Infeksi bakteri

- Ganggren, yakni jaringan mati yang disebabkan oleh infeksi atau kurangnya aliran darah

Melihat penjelasan tersebut, peru diingat luka penyembuhan yang lambat bisa menjadi gejala diabetes yang tidak terdiagnosis, terutama jika gejala lain juga ada.

Penyembuhan luka yang lambat, termasuk sayatan, goresan, dan lecet, dapat menjadi masalah terutama jika mempengaruhi kaki penyandang diabetes dan jika tidak ditangani dengan benar, dapat meningkatkan risiko amputasi.

Oleh karena itu, penting bagi penderita diabetes untuk memeriksakan kaki mereka setiap hari dan melaporkan tanda-tanda kerusakan kepada tim kesehatan mereka.

Untuk tips mencegah luka diabetes, bisa langsung Klik Disini.(*)

Baca Juga: Luka Diabetes, Ini Pentingnya Pemeriksaan Kaki Setiap Hari

#berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL