Find Us On Social Media :

Diabetes di Usia Muda Meningkat di Seluruh Dunia, Kenali Gejalanya

Akibat gaya hidup kurang gerak dan pola makan tidak terkontrol, jumlah diabetes di usia muda meningkat terus.

Sangat penting bagi masyarakat untuk melakukan modifikasi gaya hidup secara intensif, terutama di kota-kota.

Skrining diabetes harus dimulai ketika seseorang mencapai usia 30 tahun untuk mencegah penyakit.

Baca Juga: Rotasi Kelompok di Tempat Kerja dan Sekolah Cara Terbaik Melawan Penyebaran Covid-19, WHO

Baca Juga: 7 Jenis Protein Pengganti Daging Sapi, Sama Manfaat dan Menyehatkan

Selain menjaga pola makan sehat dan aktif berolahraga, dimulai usia 30, chek-up kesehatan regular setahun sekali ditambah pemantauan glukosa darah secara teratur sangat penting untuk kontrol glikemik dan pencegahan diabetes.(*)

#berantasstunting #hadapicorona #bijakGGL