Find Us On Social Media :

7 Manfaat Air Kelapa , Memberi Hidrasi Hingga Menyehatkan Jantung

Air kelapa mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.

Banyak penelitian mengungkapkan bahwa air kelapa kaya akan antioksidan dan dapat mengurangi risiko serangan jantung.

5. Membantu menurunkan berat badan

Air kelapa membawa enzim bio-aktif yang membantu memudahkan proses pencernaan dan meningkatkan metabolisme. Hal ini membantu kita membuang kelebihan lemak di dalam tubuh.

6. Membantu mengatasi mual dan muntah

Air kelapa cenderung mengisi kembali elektrolit dalam tubuh dan meningkatkan hidrasi. Bonus lain, air kelapa membantu kita mengatasi muntah dan sakit kepala.

Selain itu, antioksidan yang ada dalam air kelapa membantu mengatasi stres oksidatif yang diakibatkan oleh konsumsi alkohol.

7. Membantu mengelola tekanan darah

Baca Juga: Stres Dapat Membunuh Libido Hingga Menggangu Hubungan Suami-Istri

Baca Juga: Pemeriksaan Tekanan Darah di Rumah Bantu Mengontrol Hipertensi

Ingin menurunkan tekanan darah? Menyesap air kelapa. Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnalWest Indian Medical, air kelapa membantu mengatasi hipertensi.

Karena air kelapa kaya akan vitamin C, magnesium dan potasium dan dapat membantu mengatur tekanan darah. (*)