Tekanan darah melonjak dibarengi dengan keinginan untuk minum dan buang air kecil, sehingga sulit untuk tidur lelap.
Cara mengurangi garam dari tubuh
Jika sudah terlanjur terlalu banyak kandungan garam dalam tubuh, ahli diet terdaftar Julia
Zumpano, RD, menyarankan beberapa cara yang bisa mengurangi jumlah garam dalam tubuh.
Menurutnya, cara utama yang bisa dilakukan adalah dengan berkeringat. Cobalah untuk olahraga atau duduk di dalam sauna.
Kemudian keesokan harinya, minum air yang banyak dan makan makanan dengan garam yang sedikit.(*)
Baca Juga: 5 Cara Cegah Batu Ginjal yang Harus Rutin Dilakukan, Salah Satunya Makan Jeruk