Find Us On Social Media :

Kandungan Gizi Sepotong Tempe dan 5 Manfaat Mengonsumsinya Setiap Hari

Sepotong tempe dapat memenuhi dua persen kebutuhan dua persen kebutuhan harian tubuh.

1. Menjaga kadar gula darah

Dilansir dari Tempeh.info, protein yang terkandung dalam tempe sangat baik bagi penyandang diabetes yang memiliki masalah dengan protein hewani.

Protein dalam tempe juga dapat mencegah kadar gula darah tinggi dan membantu menjaganya agar tetap terkontrol.

2. Menyehatkan pencernaan

Tempe mengandung serat yang dikenal dengan prebiotik. Sehingga bisa meningkatkan bakteri baik di usus dan juga menghasilkan senyawa asam lemak rantai pendek.

Senyawa tersebut memberikan keuntungan bagi usus, serta menjaga kesehatan saluran cerna secara keseluruhan.

3. Melindungi tulang

Baca Juga: Jus Tempe Kukus Tingkatkan Imunitas dan Sistem Pencernaan Menjadi Lebih Sehat

Kalsium hingga magnesium yang terkadung dalam tempe, merupakan mineral yang dibutuhkan oleh tulang.

Proses fermentasi dalam produksi tempe juga memecah senyawa anti-nutrisi yang menghambat penyerapan beberapa mineral. Membuatnya lebih mudah dicerna dan nutrisinya terserap dengan baik.

4. Mengontrol kolesterol

Produk olahan kacang kedelai secara alami memiliki kandungan isoflavon, yang mampu menurunkan kadar kolesterol tinggi.