Find Us On Social Media :

6 Makanan yang Bisa Dikonsumsi Untuk Memperkuat Tulang Sehat

Inilah 6 makanan untuk tulang sehat kaya akan kalsium, vitamin D, dan kebutuhan lain yang bagus untuk tulang sehat.

Makanan Untuk Tulang Sehat

Makanan yang dimakan bisa mempengaruhi kesehatan tulang, maka pastikan kebutuhan harian dari tulang dapat terpenuhi dan tidak berlebih.

Makanan untuk tulang sehat umumnya terdiri dari kandungan kalsium, vitamin D, vitamin K, magnesium, dan potasium yang bisa membantu meningkatkan kesehatan tulang.

Ini 6 jenis makanan untuk tulang sehat yang mudah ditemui dalam sehari-hari, yaitu:

1. Telur

2. Susu

3. Olahan susu (keju, yogurt)

4. Beberapa jenis ikan (salmon, makarel, tuna, sarden)

5. Sayuran berwarna hijau atau gelap (brokoli, kale, kentang, bayam, dan lainnya)

6. Kacang-kacangan

Selain dari enam makanan untuk tulang sehat ini, bisa juga memulai untuk membiasakan menghindari minuman yang dapat merusak tulang seperti alkohol, kafein, dan teh dalam jumlah yang terlalu banyak. (*)

Baca Juga: Cara Cek Tulang yang Sehat dan Kuat, Berikut Cara Mengetahuinya!