Gerakan kedua, duduk dengan kaki luruskan, angkat tangan ke atas (tanpa mengangkat bahu ke atas).
Sedikit tekuk lutut. Saat menghembuskan napas, telungkupkan badan kita dan raih jari-jari kaki.
Baca Juga : Selain Menyehatkan Beberapa Sup ini Ampuh Menurunkan Berat Badan
Tahan pada posisi itu dan bernapas, lalu kembali ke posisi duduk yang tegap. Ulangi 3 hingga 5 kali.
Gerakan ketiga, berbaring telentang dan silangkan satu pergelangan kaki di atas lutut yang berlawanan. Lutut ditekuk.
Luruskan kaki kiri jika menekuk kaki kanan dan tahan dengan tangan kanan dibawah paha kita, luruskan kaki kanan jika menekuk kaki kiri dan tahan dengan tangan kiri posisi di bawah paha kita.
Lakukan bergantian, kaki kanan kemudian kiri, atau sebaliknya. Pastikan punggung bagian bawah dan panggul kita tetap berada di matras.
Source | : | www.prevention.com |
Penulis | : | Herlina Noor Setiyawati |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar