Cuka sari apel adalah salah satu perawatan paling umum untuk menghilangkan tahi lalat.
Asam yang terkandung dalam cuka, seperti asam malat dan tartarat benar-benar ampuh untuk menghilangkan tahi lalat.
Cukup usap sedikit ke tahi lalatnya. Namun sebelumnya kulit harus dalam keadaan bersih.
Baca Juga : Terlalu Sering Bermain Ponsel Tak Sehat, Picu Gangguan Saraf Tepi atau Neuropati
Yodium
Yodium adalah pilihan yang baik untuk orang dengan kulit lebih sensitif, karena tidak akan terbakar seperti bawang putih dan cuka apel.
Oleskan yodium langsung ke tahi lalat tiga kali sehari, lakukan ini setiap hari.
Nanas bisa dioleskan langsung ke tahi lalat, tapi sebaiknya Moms juga mencoba mencampur nanas dengan garam laut kasar untuk membuat scrub wajah.
Hal ini dapat membantu menghilangkan lapisan atas kulit dari tahi lalat.
Campurkan satu sendok makan baking soda dan dua sendok makan minyak jarak.
Oleskan sedikit langsung ke tahi lalat dan biarkan selama beberapa jam atau semalam sebelum di cuci.
Source | : | Medical News Today,Nakita.ID |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar