7. Gejala flu
Para ahli mengatakan, bahwa penting bagi wanita hamil untuk mendapatkan vaksin flu karena rentan sakit dan dapat memiliki komplikasi serius akibat flu.
Tetapi jika mengalaminya, jangan terburu-buru pergi ke rumah sakit dan lebih baik untuk menghubungi dokter untuk memberitahukan cara penanganan yang tepat.
Gejala-gejala kehamilan di atas haruslah diwaspadai jika terjadi selama masa kehamilan.
Usahakan untuk selalu ditemani oleh pasangan ataupun keluarga saat mengalami keadaan genting tersebut, serta bergegaslah menghubungi dokter ataupun pergi ke rumah sakit untuk mendapatkan penanganan yang tepat. (*)
Source | : | baby center,web md |
Penulis | : | Arshinta Eka Putri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar