Pada tahap lanjut, kanker ginjal bisa menunjukkan beberapa tanda dan gejala.
Seperti darah dalam urin, yang mungkin tampak berwarna merah muda atau merah tua.
Baca Juga: Jangan Asal Cium Anak, Balita Ini Hampir Lumpuh Saat Dicium Orangtuanya
Lalu rasa sakit di punggung atau pinggang yang tidak kunjung hilang.
Penderita akan merasa kelelahan, kehilangan selera makan, hingga penurunan berat badan.
Penderita juga bisa mengalami demam yang terjadi berselang-seling.
Tidak jelas apa yang menyebabkan kanker sel ginjal dan kondisi kanker ginjal yang paling umum.
Source | : | Kompas.com,mayoclinic.org |
Penulis | : | Deva Norita Putri |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar