GridHEALTH.id – Malang benar nasib bocah asal Bandung ini.
Di masa kanak-kanaknya yang harusnya dipenuhi tawa, canda, ceria, dan bermain bersama teman juga tentunya orangtuanya, tidak lagi bisa di nikmati M Rizki Anugrah.
Baca Juga: Niat Pamer Ular Weling Hasil Tangkapan, Bocah 11 Tahun Ini Justru Dipatuk dan Tewas Mengenaskan
M Rizki Anugrah kini hanya bisa menatap kosing ke atas. Tubuhnya kurus, dan hanya bisa berbaling telentang.
Sekujur tubuh anak bernasib malang usia 7 tahun tersebut pun menyedihkan.
Banyak luka bisa dengan mudah ditemukan.
Bahkan pada otaknya pun ditemukan gumpalan darah, yang diduga disebabkan karena trauma benda tumpul pada kepalanya.
Setiap orang orang yang tahu kondisi M Rizki Anugrah saat sehat, dan melihat kondisinya sekarang ini, Tak bisa berkata apa-apa selain merasa iba.
Bahkan tidak sedikit yang merasa sedih.
Baca Juga: Virus Corona, Ini Tanda Orang Terinfeksi dan Cara Pencegahannya
Bagaimana tidak M. Rizki Anugrah yang terkenal ceria, gesit, suka bermain, hanya dalam kurun waktu dua bulan, ditemui sudah tidak tak berdaya dan kesakitan seperti itu.
Sampai-sampai anak malang ini, karena kondisinya, dirawat di RS Hasan Sadikin selama dua bulan. Kemudian dirawat di RS Al Ihsan selama satu bulan.
Penyebab M. Rizki Anugrah bisa merana seperti itu karena disiksa oleh orangtua kandungya sendiri.
Baca Juga: 5 Cara Bikin Otak Sehat Terus Sampai Lanjut Usia, Ternyata Mudah
Bahkan dia, ibu kandungnya, diduga paling banyak melakukan penyiksaan.
Awalnya memang oragtua kandunga M. Rizki Anugrah tidak mengakui perbuatannya. Tapi akhirnya mereka menangakui perbuatannya.
Kronologis Terjadinya Penganiayayaan
Source | : | tribunnews,Tribunjabar |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar