4. Sleep apnea
Sleep apnea merupakan kondisi di mana adanya gangguan yang menyebabkan kita berhenti bernapas secara tiba-tiba saat tertidur.
Biasanya kondisi ini akan membuat kita sering terbangun tengah malam karena merasa tersedak.
Wajar jika menderita sleep apnea sering membuat penderitanya tak bisa tidur nyenyak dan kekurangan jam tidur.
Baca Juga: Atasi Masalah Nyeri Sendi Dengan Khasiat Air Rendaman Biji Ketumbar, Ini Caranya
Alhasil penderitanya pun akan merasa mengantuk seharian dan lebih mudah untuk tertidur.
Kondisi ini perlu ditangani lebih lanjut, karena berisiko dapat menyebabkan masalah kesehatan lain yang lebih serius.(*)
Baca Juga: Tak Perlu Obat Kuat, 4 Cara Sehat Ini Justru yang Bikin Tahan Lama Di Ranjang
#berantasstunting
Source | : | Mayo Clinic,Nakita.id |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar