GridHEALTH.id - Belakangan ini, pemerintah Indonesia, utamanya Presiden Joko Widodo didesak sebagian masyarakat untuk melakukan lockdown.
Desakan ini bermunculun seiring bertambahnya jumlah pasien positif terinfeksi virus corona di Indonesia.
Baca Juga: Hadapi Virus Corona, Jokowi Tetapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSSB), Apa Itu?
Namun, Jokowi sempat menolak memberlakukan tindakan lockdown karena alasan negara yang terkesan belum siap dan adanya perbedaan karakteristik Indonesia dengan negara maju lainnya.
Meski demikian, kini Jokowi telah memberlakukan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).
Baca Juga: Aduh, Perawat kok Share Foto Korban Meninggal karena Covid-19 di Sosial Media
Tak hanya itu, Jokowi juga kini tengah mempertimbangkan kebijakan darurat sipil dalam penerapannya.
Lantas apakah itu darurat sipil, dan bagaimana efeknya pada masyarakat?
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar