Siapa sangka, sayuran hijau bukan hanya meningkatkan sistem kekebalan tubuh, namun juga dapat berpengaruh pada kesehatan kulit bayi di dalam kandungan.
Sayuran hijau baik untuk melindungi rahim, serta plasenta agar tetap bersih.
Sayuran hijau mengandung serat alami yang bermanfaat untuk membantu pencernaan ibu hamil agar tetap lancar dan sehat.
Baca Juga: Inilah Jawaban Mengapa Merokok Bisa Sebabkan Pria Alami Impotensi
Sehingga, ketuban akan tetap bersih dan kulit bayi pun akan bersih dan putih.
Sayuran hijau menjadi salah satu makanan yang direkomendasikan untuk ibu hamil.
Tidak hanya membuat kulit bayi putih dan bersih, sayuran hijau juga akan memberikan nutrisi sehat seperti mineral dan vitamin.
2. Kacang hijau
Beberapa orang menganggap jika ibu hamil yang rutin mengonsumsi kacang hijau akan memiliki anak dengan kondisi rambut tebal.
Air rebusan dari kacang hijau diketahui menjadi salah satu nutrisi yang dapat menjadikan bayi cerdas sejak di dalam kandungan.
Source | : | Tribun Jabar |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar