GridHEALTHid - Bercinta diketahui dapat memberikan efek positif pada kesehatan dan keharmonisan suatu pasangan.
Namun terkadang menurunnya gairah seksual membuat bercinta menjadi tindakan yang membosankan.
Kondisi ini sering sekali dialami utamanya oleh para wanita.
Sebenarnya ada banyak pemicu gairah seksual pada wanita ini menurun seperti kesibukan bekerja, mengasuh anak, bersosialisasi, dan aktivitas lain yang membuatnya kelelahan.
Meski demikian, tak perlu khawatir sebab banyak cara bisa dilakukan untuk meningkatkan gairah seorang wanita.
Salah satunya lewat makanan. Dilansir dari nypost.com, disebutkan bahwa makanan tertentu bisa berperan dalam meningkatkan gairah seksual seseorang.
Baca Juga: Cegah Kebobolan, Ini Waktu yang Tepat Bercinta Jika Ingin Tunda Kehamilan
Source | : | Kontan.co.id |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar