GridHEALTH.id - Wuhan di China adalah kota pertama yang membuat heboh munculnya virus corona baru, yang sekarang ini dinamai Covid-19.
Sebelumnya virus corona baru ini alias SARS-CoV2 ini sempat dinamai virus Wuhan.
Baca Juga: Risiko penderita Asma Tertular Virus Corona Rendah, Namun Tetap Waspada!
Salah satu lokasi di Wuhan yang menjadi sorotan tajam dunia, dan dituding sebagai penyebar virus corona, adalah pasar Wuhan. Tepatnya pasar ekstrim Wuhan.
Di sana memang menjual aneka hewan eksotis sebagai bahan makanan, mulai dari tringgiling, ular, hingga kelelawar di jual di sana.
Baca Juga: Cara Menyimpan Stok Seafood di Rumah Anti Busuk dan Bau Amis, Bisa Dalam Waktu Lama
Singkatnya mengenai cerita kelam pasar Wuhan, pada 31 Desember 1999, Pemerintah China pertama kali memberi tahu Organisasi Kesehatan Dunia tentang 27 kasus "pneumonia virus" di Wuhan.
Akhirnya pemerintah China menutup pasar Wuhan pada hari berikutnya, setelah menemukan beberapa pasien positif Covid-19 adalah pedagang di pasar Wuhan.
Baca Juga: Mengenal Plus Minus Kondom, Alat Kontrasepsi Praktis Untuk Pria
Source | : | Reuters,intisari,Live Science,GridHealth.ID |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar