GridHEALTH.id - Belakangan ini, muncul aanya varian baru virus corona yang diduga lebih menular.
Varian baru virus corona bernama "VUI - 202012/01" ditemukan di Inggris.
Baca Juga: Pandemi Kian Rumit, Ratusan Mutasi Virus Corona Dilaporkan Bermunculan
Melansir Kompas.com, sebanyak 1.108 kasus dengan varian ini telah diidentifikasi hingga Minggu (3/12/2020), terutama di wilayah Inggris bagian selatan dan timur.
Meskipun demikian, belum ada bukti yang menunjukkan bahwa strain tersebut berdampak pada keparahan penyakit, respons antibodi, atau pengaruhnya pada kemanjuran vaksin.
Baca Juga: Rentan Terpapar Penyakit, Berapa Kali Kunjungan Neonatal Dilakukan selama Pandemi Covid-19?
Walau begitu, peneliti dari Birmingham University, Prof Alan McNally, meminta masyarakat tidak perlu panik atau takut secara berlebihan.
Source | : | Kompas.com,WebMD |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar