GridHEALTH.id - Penyandang diabetes perlu mengontrol asupan makanannya.
Hal ini dilakukan agar kadar gula darahnya tidak meningkat drastis.
Sebab jika kadar gula darah penyandang diabetes tidak terkontrol risiko terkena komplikasi semakin besar.
Dilansir dari Mayo Clinic, adapun tiga komplikasi diabetes yang paling banyak terjadi dan sering membuat pasien meninggal dunia di antaranya penyakit jantung, stroke, penyakit liver, dan penyakit ginjal.
Baca Juga: Waspadai Diabetes + Obesitas = Diabesitas, Sumber Berbagai Penyakit
Jika penderita diabetes telah memasuki fase komplikasi tentunya bisa berakibat fatal hingga berujung kematian.
Melihat hal tersebut tentu penyandang diabetes harus melakukan pencegahan komplikasi.
Salah satu yang disarankan adalah dengan rutin minum jus buah.
Apalagi jika penyandang diabetes rutin minum 3 jus buah ini, akan ada perubahan yang bisa dirasakan tubuh.
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Anjar Saputra |
Komentar