Hal ini akan membuat tubuh menjadi merasa lesu, letih dan juga mengantuk.
Mengenai pisang tidak boleh dikonsumsi saat perut kosong, juga disampaikan oleh lifehack.org dalam artikelnya dengan judul '10 Foods To Eat And Avoid On An Empty Stomach For Better Digestive Health', yang menyebutkan pisang mengandung magnesium dan potasium dalam jumlah tinggi yang dapat menyebabkan ketidakseimbangan magnesium dan kalium dalam darah jika dikonsumsi dalam keadaan perut kosong.(*)
Baca Juga: Tempe yang Dibungkus Daun Pisang Mengandung Bakteri Jahat Merugikan
#berantasstunting
#HadapiCorona
#BijakGGL
Source | : | Tribun Travel,lifehack.org |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar