Baca Juga: Rela Kekurangan Oksigen Bersama Balitanya Demi Bisa Mudik, Naik di Bak Truk Tertutup Rapat
Hasilnya, tidak ditemukan perbedaan signifikan dalam tingkat efektivitas suhu air dalam membunuh kuman dan virus yang ada di tangan.
Masih menurut Schaffner, "Studi ini mungkin memiliki implikasi signifikan terhadap energi air, karena menggunakan air dingin menghemat lebih banyak energi daripada air hangat atau panas,"
Lantas jika suhu air bukan merupakan masalah, hal apa saja yang perlu diperhatikan agar prosedur cuci tangan kita baik dan benar?
Baca Juga: Rela Kekurangan Oksigen Bersama Balitanya Demi Bisa Mudik, Naik di Bak Truk Tertutup Rapat
Source | : | kompas,Kemenkes RI |
Penulis | : | Anisa Rahmatika |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar