Adapun manfaatlainnya dari lengkuas;
1. Membantu mengatasi rematik
Seorang ahli bernama Thomas A. N. S mengatakan bila lengkuas memiliki khasiat untuk mengobati reumatik.
Cara membuatnya ramuannya mudah.
Pertama, parut 2 rimpang lengkuas sebesar ibu jari diparut. Lalu diperas untuk diambil airnya.
Lalu pecahkan telur ayam kampung mentah. Dan ambil kuningnya.
Campurkan air lengkuas dan kuning telur. Minum sebanyak 1 kali sehari.
Baca Juga: 5 Pengobatan Rumahan Untuk Menghilangkan Benjolan di Bawah Mata
2. Membantu mengatasi bronkitis
Rimpang lengkuas diyakini bisa digunakan untuk mengatasi penyakit bronkhitis.
Ada cukup menumbuk halus rimpang lengkuas, temulawak, dan halia masing-masing 2 rimpang sebesar ibu jari, keningar, 1 genggam daun pecut kuda, ½ genggam daun iler, dan kayu manis secukupnya.
Rembus semuanya dengan 3 gelas air. Biarkan sampai mendidih.
Untuk ini, silahkan minum 2 kali sehari. Pada pagi hari dan sore hari.
Baca Juga: 4 Cara Mendiagnosis Diabetes, Lebih Tepat Dilakukan di Laboratorium
Source | : | Kompas.com,intisari,Nakita.ID |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar