GridHEALTH.id - Informasi kesehatan mengenai pendarahan otak kini sedang banyak dicari oleh masyarakat.
Hal ini berkaitan secara tidak langsung setelah santer berita mengenai Tukul Arwana yang mengalami pendarahan otak, sehingga harus menjalani operasi.
Baca Juga: Muncul 3 Perubahan Ini Pada Kuku, Anda Pernah Terpapar Covid-19
Pendarahan otak yang dialami Tukul Arwana disebabkan oleh hipertensi yang tidak terdeteksi.
Karenanya mengakibatkan serangan stroke dan berkahir pada pendarahan otak.
Perlu juga diketahui, pendarahan otak tidak mulu disebabkan stroke. Mengejan, misal saat BAB, juga bisa menyebabkan pendarahan otak.
Bahkan mengedan pun bisa menyebabkan seseorang hilang ingatan.
Pendarahan Otak karena Mengejan
Pendarahan pada otak pada dasarnya tidak terjadi secara tiba-tiba, kecuali pada seseorang yang mengalami kecelakaan.
Baca Juga: Program Terapi Stroke Tukul Arwana Saat Pemulihan, Usai Operasi Pendarahan Otak Akibat Hipertensi
Source | : | China Times,viva.co.id,GridHealth.ID |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar