4. Edema
Hal ini sering terjadi pada pasien dengan penyakit jantung atau gagal jantung kongestif.
Edema adalah pembengkakan yang disebabkan oleh kelebihan cairan yang terperangkap di jaringan tubuh kita.
Pembengkakan cairan akibat edema sering terjadi di bagian kaki. Hal inilah yang memicu peningkatan buang air kecil.
Baca Juga: Sering Kencing Bisa Jadi Tanda Penyakit Diabetes, Ini Yang Perlu Diperhatikan
Artikel ini telah tayang di Kompas dengan judul "Sering Buang Air Kecil di Malam Hari, 4 hal Ini Bisa Jadi Penyebabnya"
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
Komentar