Mencegah risiko penyakit akibat berenang di kolam umum
Cara terbaik untuk mencegah penyebaran penyakit di kolam renang adalah dengan menjauhkan kuman dari air sejak awal. Jika memang sedang diare dalam dua minggu terakhir, sebaiknya tidka berenang.
Perlindungan lain dari penyakit terkait kolam renang umum adalah seperti berikut:
* Jauhkan air dari mulut, jangan dengan sengaja menelar air kolam renang
* Keringkan telinga dan seluruh tubuh dengan benar, menggunakan handuk pribadi.(*)
Baca Juga: Tips dan Manfaat Berenang Bagi Ibu Hamil, Bisa Dilakukan Sejak Trimester 1
Source | : | Medical Daily,CDC |
Penulis | : | Nurul Faradila |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar