Find Us On Social Media :

Serunya Joget Zumba Pakai Kebaya di Pesta Pernikahan, Mempelai Wanita Ikut Melakukan Senam Sarat Manfaat Ini

Oktiya Haniarti bersama bridesmaidnya tengah senam zumba di hari pernikahannya.

Sehingga flashmob zumba memang sudah dimasukan dalam daftar acara.

"Udah masuk dalam list acara sih, saya berterima kasih kepada WO Pranatacara. Mereka (tim WO) juga berkomunikasi dengan bridesmaid juga," tutur Onni.

Diketahui sebelumnya, Zumba merupakan salah satu latihan kebugaran yang gerakannya terdiri dari perpaduan tarian salsa dan gerakan tari latin.

Baca Juga: Singkirkan Hilda Vitria, Model Majalah Dewasa Ini Pikat Billy Syahputra dengan Rahasia Kecantikan

Melansir dari beberapa sumber Zumba memiliki banyak manfaat kesehatan bagi tubuh, berikut ulasannya :

Membakar kalori

Sebuah studi kecil dari La Crosse Exercise and Health Program, University of Wisconsin, USA,  menemukan bahwa standar kelas Zumba berdurasi 39 menit membakar rata-rata 9,5 kalori per menit, yang jika ditotal berjumlah 369 kalori.

Tentunya angka tersebut cukup tinggi untuk menurunkan atau mempertahanklan berat badan.

Dimana angka yang direkomendasikan parapakar kesehatan untuk individu adalah 300 kalori per latihan.

Memperkuat daya tahan tubuh

Zumba biasanya menggunakan jenis musik yang relatif cepat, sehingga gerakan-gerakannya pun juga sama.

Baca Juga: 2009 Menikah dengan Aktor Dimas Seto, 2010 Kabar Sedih Datang dari Artis Dhini Aminarti Karena Ditinggal Pria yang Disayanginya

Sebuah studi dari Department of Medical Sciences, University of Cagliari, Italia menemukan bahwa setelah 12 minggu program Zumba, para peserta menunjukkan penurunan denyut jantung dan tekanan darah sistolik dengan peningkatan pekerjaan.

Tren ini juga bertepatan dengan peningkatan daya tahan dari para peserta Zumba.